Rizal Effendi

Rizal effendi

Yuk kenalan dulu...

Crypto Trader

Investor

Businessman

Semangat Muda, Aksi Positif! Semangat Muda, Aksi Positif! Semangat Muda, Aksi Positif!

Crypto Trader

Investor

Businessman

Bagian 1

Perkenalan

Saya Rizal Effendi Lahir pada 19 April 2000 di Pelaihari, Kalimantan Selatan, Indonesia. Ayah dan ibu saya adalah seorang petani. Sejak saya kecil, ayah saya selalu mengajarkan kesederhanaan dan kesantunan. Saya juga belajar dari beliau untuk menjadi seorang yang teguh dalam pendirian, berani dalam pendapat saya, dan tidak sungkan untuk meminta maaf jika saya salah.

Saya sejak SMP tertarik akan dunia teknologi sehingga saya melanjutkan study saya di SMK dengan program keahlian TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan) disanalah saya menemukan rekan-rekan bisnis saya di masa depan.

Roda perjalanan terus berputar, saya mendapatkan Beasiswa untuk berkuliah dari pemerintah Guangxi, China. Saya pun menerima dan melanjutkan study saya ke negri tirai bambu tersebut dengan program study International trade and Economic. tidak mudah merantau di negri orang namun berkat ketidak mudahan itu mental saya di tempa hari demi hari.

Saya di kampus di ajak dosen saya untuk bekerja sebagai jurnalis Indonesia di One Belt One Road Southeast Asian NGOs Alliance, disana kepedulian saya terhadap politik Indonesia terbentuk. di sisi lain saya mengikuti Organisasi Mahasiswa PPIT Nanning (Perhimpunan pelajar Indonesia Tiongkok cabang Nanning), di Organisasi tersebut saya terus berkembang hingga saya diangkat ke PPIT Pusat dan berkesempatan ikut serta dalam program-program besar yang bersinggungan langsung dengan pemerintahan.

Setelah bertahun-tahun saya mengabdi di Organisasi saya mulai mendirikan usaha dan Alhamdulillah berjalan hingga kini.

Melalui situs ini juga saya berharap bisa menyapa siapa saja, tua-muda, yang ada di Pelaihari, Banjarbaru, KBanjarmasin ataupun di berbagai kota lainnya di Kalsel maupun Indonesia. Juga situs ini menjadi tempat untuk berbagi pendapat maupun pemikiran tentang perkembangan yang terjadi. Terlebih Ibu Kota Negara yang baru-yang diberi Nusantara- segera dibangun di Kaltim -yang tentunya akan menambah dinamika kita semua ke depan.

01.

Riwayat pendidikan

  • SDN Kait-Kait 2
  • SMPN 4 Bati-Bati
  • E&E Media kreatif Yogyajarta
  • SMKN 1 Martapura
  • Guangxi University of Finance and Economics

02.

riwayat organisasi

  • Staff Designer PPIT Nanning
  • Head Of Multimedia Department PPI Nanning
  • President PPIT Nanning
  • Chairman of Department of Multimedia and IT PPI Tiongkok
  • Chief Technology Officer Tokonesia
  • Head of Graphic Design and Website Development The 13th OISAA’s International Symposium 2021
  • Supervisory Board PPI Tiongkok

03.

Riwayat pekerjaan

  • Staff Network Engineer Beldin Network
  • News WriterOne Belt One Road Southeast Asian NGOs Alliance
  • UX Lead Kenal Tiongkok
  • Social Media Manager Coriander Skewer BBQ
  • CEO Wush.co.id

Gallery

0 %
Process

“Kita tidak bisa belajar menjadi kreatif dan inspiratif jika tidak membaca.” 

- Matthew Kelly

Jangan Lewatkan Informasi Berharga

Tentang Bisnis

Bisnis adalah kegiatan atau aktivitas yang dilakukan oleh individu atau kelompok orang…..

Tentang saham

Saham adalah instrumen keuangan yang mewakili kepemilikan atau bagian kepemilikan dalam…..

Tentang Cryptocurrency

Cryptocurrency adalah bentuk aset digital yang menggunakan teknolog…..

Tentang Ekonomi

Ekonomi adalah ilmu sosial yang mempelajari produksi, distribusi, dan konsumsi barang dan jasa ….